Pertempuran Selat Korea

35°10′46″N 129°04′32″E / 35.17944°N 129.07556°E / 35.17944; 129.07556

Pertempuran Selat Korea adalah sebuah pertempuran laut kecil yang terjadi pada hari pertama Perang Korea, 25-26 Juni 1950, antara angkatan laut dari Korea Selatan dan Korea Utara. Sebuah kapal pasukan yang membawa ratusan prajurit mencoba untuk mendaratkan kargo mereka dekat Busan tetapi dihalangi oleh kapal patroli Korea Selatan dan tenggelam. Ini merupakan salah satu dari pertempuran permukaan air pertama dan berakhir dengan kemenangan penting untuk Korea Selatan.[1][2]

  1. ^ J. Marolda, Edward (26 Agustus 2003). "Naval Battles". Naval History & Heritage Command. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-06-29. Diakses tanggal 20 November 2010. 
  2. ^ "Submarine Chaser Photo Archive: PC-823". NavSource. Diakses tanggal 20 November 2010. 

Developed by StudentB